RUNNING TEXT



widgets

Jumat, 27 Mei 2016

Polsek Kokap Partisipasi Penghijauan Waduk Sermo

  Kulonprogo- Waduk Sermo selain berfungsi sebagai reservoar yang bisa menampung air. Untuk keperluan masyarakat sekitar di musim kemarau. Di lingkungan Waduk tersebut ada kelengkapan objek wisata lainnya, oleh karena itu personil Polsek Kokap turut berperan serta dalam penghijauan di waduk sermo oleh Dandim 0731 Kulonprogo bersama komunitas waduk Sermo dan bersama segenap tokoh masyarakat, serta warga masyarakat yang dilaksanakan pada hari Rabu 25 mei 2016 pkl 09.00 wib



Begitu pula dengan pesan khusus yang disampaikan komunitas waduk sermo, agar seluruh stakeholder di jajarannya, menyadari betapa pentingnya kerjasama melestarikan lingkungan, merehabilitasi kerusakan, mengendalikan pencemaran serta meningkatkan kualitas lingkungan hidup. Juga pengembangan potensi sumberdaya hutan melalui ekowisata. Sektor pariwisata di Kukar, akan semakin maju dengan adanya ekowisata, selain objek wisata yang sudah ada dan sedang dikembangkan saat ini.

Humas Polsek Kokap

Tidak ada komentar:

Posting Komentar